JAKARTA – Gempa NTT dengan magnitudo 7.4 terjadi hari ini Selasa, Desember 2021 sekira pukul 09:21 WIB.
Berdasarkan Informasi dikutip dari situs BMKG, lokasi gempa NTT berada pada 7.59 Lintang Selatan (LS) dan 122.24 Bujur Timur (BT).
Pusat gempa berada di Laut 113 km Barat Barat Laut Larantuka NTT, dengan kedalaman 10 Km.
“Gempa berpotensi tsunami dan waspada terhadap gempa susulan yang mungkin terjadi,” tulis BMKG.
Hingga saat ini belum diketahui apakah ada kerusakan maupun korban jiwa akibat dampak dari gempa Malang ini.
PETA PERKIRAAN PENJALARAN GELOMBANG
Berdasarkan Muka Air Laut, Tsunami Telah Terdeteksi
Lokasi (Koordinat) | Waktu | Ketinggian (L) |
---|---|---|
Marapokot (-8.51,121.32) | 14-12-2021 10:36 WIB | 0,07 |
Reo (-8.28,120.45) | 14-12-2021 10:39 WIB | 0,07 |
Daerah yang Berpotensi Tsunami Berdasarkan Pemodelan
Kota/ Kabupaten (Provinsi) | Status Peringatan | Perkiraan Tiba |
---|---|---|
Flores-Timur Bagian Utara (NTT) | WASPADA | 14-12-2021 10:20:22 WIB |
Pulau Sikka (NTT) | WASPADA | 14-12-2021 10:20:22 WIB |
Sikka Bagian Utara (NTT) | WASPADA | 14-12-2021 10:20:22 WIB |
Pulau Lembata (NTT) | WASPADA | 14-12-2021 10:36:37 WIB |
Saran dan Arahan Status Peringatan
AWASPemerintah Provinsi/Kab/Kota yang berada pada status “Awas” diharapkan memperhatikan dan segera mengarahkan masyarakat untuk melakukan menyeluruh
SIAGAPemerintah Provinsi/Kab/Kota yang berada pada status “Siaga” diharapkan memperhatikan dan segera mengarahkan masyarakat untuk melakukan
WASPADAPemerintah Provinsi/Kab/Kota yang berada pada status “Waspada” diharapkan memperhatikan dan segera mengarahkan masyarakat untuk pantai dan tepian sungai—
Waktu pemutakhiran: 14/12/2021 11:24:46WIB
SUMBER: BMKG
Komentar