Kapolres Banggai Tinjau Langsung Pos Penyekatan di Perbatasan
AKBP Satria juga mengungkapkan, kedatangannya di Pos perbatasan selain mengecek juga memantau situasi kamtibmas agar berjalan aman dan kondusif.
“Kami harap masyarakat tidak melaksanakan guna mencegah penyebaran Covid-19,” imbau AKBP Satria.
Selain itu, AKBP Satria juga mengecek pos pam penyekatan Pelabuhan Fery Polsek Pagimana, pos pengamanan Polsek Nuhon, dan pos pengamanan Polsek Bunta.
Halaman